Hallo semuanya!
Sesuai dengan rencana lustrum ATMI tgl 28-29 Desember 2008. Dimana kita bisa tahu detail acaranya,ya ?. Maksud saya kita yang ada di Jakarta dapat merencanakan
keberangkatan dan kepulangan lebih dini dan kalau bisa bersama sama.
Saya inginkan kita dapat berangkat dan balik ke Jakarta bersama sama atau berangkat bersama sama pulangnya terserah sendiri sendiri. Berangkat Sabtu siang /sore tgl 27/12 dan pulang Senin malam tgl 29/12 terserah naik pesawat,kereta api Argolawu maupun Bis malam,tergantung jumlah yang berminat.
Bagaimana kalau kita sewa satu gerbong untuk anak ATMI tentu akan lebih menyenangkan,asal di SOLO ada yang mengatur semua akomodasinya atau kita sewa bus pariwisata dari Jakarta sekalian untuk keliling keliling nantinya,Cuma hal ini agak lebih mahal dan busnya banyak tunggu ngangur karena kita banyak acara indoor.
Saya harap ada yang dapat mengorganisir baik dari Jakarta dan di Solonya nanti,apakah panitya sudah memikirkan hal ini? Misalnya ada coorperate hotel dari ATMI sehingga kita dapat discount dan tentunya dapat antar jemput dari dan ke airport/stasiun
sehingga peserta lebih pasti. Mohon masukan dan info bagi yang lebih mengetahui dan berminat untuk pergi ke Solo bersama sama.
Maturnuwun. Linggo.
Dear Pak Linggo
Silahkan cari di http://atmisolo.blogspot.com
Martin T Teiseran
Pak Martin,
Aku sudah cari di atmisolo.blogspot.com,Cuma ketemu daftar aktivitas nya
yang merah kuning itu
tgl 28-29/12. Saya cari pengentahu detail acaranya dan lokasinya, misalnya minggu ada
misa jam berapa dimana ? seperti reuni 25 th dulu kita ada acara malam
di restaurant Diamond jam berapa ? dan lain lainnya. Mohon informasi lengkap kalau pak Martin atau siapa saja dapat bocoran.
Linggo.
siang ini tanggal
schedule yang ada di atmisolo.blogspot.com ternyata sepi adanya cuman
tenda-tenda kosong. Saya tanya ke security-nya ATMI, bazar dibuka jam
Saya kira panitia harus melengkapi informasi: agenda/acara, lokasi/tempat,
tanggal, jam sesuai permintaan pak Lingga. Kasihan tamu-tamu kalau sampai kecele atau ketinggalan acara. Demikian juga acara Michael Day tanggal 26 September 2008, acara, tempat, jam juga belum ada.
Kenapa ya panitia kok pelit memberi informasi? Apa ATMI sekarang ndak lagi
menghargai tamunya? Semoga saya salah.
A. Widiyanto
Tidak ada komentar:
Posting Komentar